Browser yang ada didunia ini memang sudah cukup canggih dan
persaingan begitu ketat diantara semua browser tersebut, namun hal
demikian ini tidak menyurutkan keinginan para pengembang Safari karena
melihat mereka hanya peduli dengan teknologi dan tidak begitu melihat
aspek desain yang mendalam dari sebuah browser.
Safari hadir ditengah-tengah masyarakat yang sudah tidak asing dengan
browser dan menjanjikan sesuatu yang istimewa untuk mereka pakai
disamping kecanggihan sebuah browser juga menawarkan sebuah konsep
desain yang elegan sehingga anda nyaman untuk memakainya sepanjang waktu
tanpa mengganggu pandangan.
Ruang lebih saat browsing: Safari dirancang untuk menekankan
kenyamanan pada saat browsing. Bingkai (frame) pada browser safari
adalah berlebar satu pixel. Anda melihat scroll bar hanya bila
memerlukan nya, sekaligus menjadi perbedaan mendasar dengan browser lain
nya.Dimanapun anda menginstall Safari maka anda akan mendapatkan efek
yang sama cantiknya dengan ketika menginstall safari di komputer Mac
karena para pengembang menjaga konsistensi keindahan.
Safari tidak sekedar pengikut dalam ranah browser tapi juga menjadi
pemain utama yang layak diperhitungkan karena Safari memeliki kelebihan
yang hampir tidak dimiliki oleh browser lain diantaranya :
- More browsing space : Tampilan yang cantik dan lebih lebar
- Find the sites you need : History yang ditampilkan dengan gaya khas safari, daftar site pavorit yang paling sering dikunjungi
- Satisfy your need for speed : Kecepatan pada saat browsing
Title: |
Safari 5.1.2 |
Filename: |
SafariSetup.exe |
File size: |
36.52MB (38,291,312 bytes) |
Requirements: |
Windows XP / 2003 / Vista / Windows7 / XP64 / Vista64 / Windows7 64 |
Languages: |
en-US |
License: |
Freeware |
Date added: |
November 30, 2011 |
Author: |
Apple Inc
www.apple.com |
Download |
Klik disini |
Judul : Download Safari Terbaru Versi 5.1.1 (Windows)
Deskripsi : Browser yang ada didunia ini memang sudah cukup canggih dan persaingan begitu ketat diantara semua browser tersebut, namun hal dem...